Buletin Berita VOA - 20.02.2023

Ini adalah email otomatis dari Voice of America, untuk berhenti berlangganan, mohon klik di sini .

Buletin Berita VOA
 
Buletin Berita VOA
20.02.2023
Berlangganan Buletin Berita VOA Indonesia


Inflasi di AS Masih Relatif 'Panas' dan Dikhawatirkan Bertahan Lama Inflasi di AS Masih Relatif 'Panas' dan Dikhawatirkan Bertahan Lama
Optimisme seputar meredanya laju inflasi di AS kembali memudar, setelah sejumlah data inflasi terkini akhirnya naik melebihi ekspektasi. Pada saat yang sama, permintaan konsumen yang ikut memicu kenaikan harga tetap tinggi, menguatkan kekhawatiran kembali naiknya suku bunga secara lebih signifikan. Selengkapnya
 
Taliban akan Ubah Bekas Pangkalan Militer Asing jadi 'Zona Ekonomi Khusus' Taliban akan Ubah Bekas Pangkalan Militer Asing jadi 'Zona Ekonomi Khusus'
Selengkapnya
 
Ribuan Warga Moldova Unjuk Rasa Protes Lonjakan Biaya Hidup Ribuan Warga Moldova Unjuk Rasa Protes Lonjakan Biaya Hidup
Selengkapnya
 
Kunjungi Turki, Blinken Janjikan Tambahan Bantuan Gempa Rp1,5 Triliun Kunjungi Turki, Blinken Janjikan Tambahan Bantuan Gempa Rp1,5 Triliun
Selengkapnya
 
Korsel dan AS Gelar Latihan Udara Setelah Korut Uji Coba Rudal Balistik Korsel dan AS Gelar Latihan Udara Setelah Korut Uji Coba Rudal Balistik
Selengkapnya
 
AS: China Tidak Minta Maaf Atas Insiden Balon Mata-mata AS: China Tidak Minta Maaf Atas Insiden Balon Mata-mata
Selengkapnya
 
Indonesia Pulangkan Terduga Pengedar Narkoba ke Italia Indonesia Pulangkan Terduga Pengedar Narkoba ke Italia
Kepolisian Indonesia, Minggu (19/2), mengatakan bahwa mereka mengawal seorang buronan Italia-Australia pulang ke Italia. Diduga terkait perdagangan narkoba dan kejahatan terorganisir, Antonio Strangio ditangkap di Bali setelah tujuh tahun buron. Selengkapnya
 
Argentina Laporkan Kasus Baru Flu Burung  Argentina Laporkan Kasus Baru Flu Burung
Selengkapnya
 
Jenazah Pesepakbola Ghana yang Tewas dalam Gempa Turki Dipulangkan Jenazah Pesepakbola Ghana yang Tewas dalam Gempa Turki Dipulangkan
Selengkapnya
 
Orang Tua Tewas, Bayi Suriah yang Lahir saat Gempa Diadopsi Keluarga      Orang Tua Tewas, Bayi Suriah yang Lahir saat Gempa Diadopsi Keluarga
Selengkapnya
 

Ini adalah email otomatis, jangan membalas ke alamat ini.
Jika Anda punya pertanyaan silakan layangkan ke: voaindonesia@voanews.com .

  • Untuk berhenti berlangganan, mohon klik di sini .
  • Untuk mulai berlangganan, silakan klik di sini .

Voice of America
330 Independence Ave. SW Suite 3166
Washington, D.C. 20237 USA